soal smk TSM Pekerjaan Dasar Otomotif kelas X TSM evaluasi 1
1. Berikut ini merupakan pernyataan yang salah berkenaan dengan kunci ring:
a. Kunci ring hanya boleh digunakan untuk mengencangkan mur atau baut dengan torsi yang kecil
b. Kunci ring dapat dipakai untuk memutar baut atau mur di tempat yang menyudut
c. Diameter dalam kunci ring dibuat dengan sudut 20o terhadap tangkainya
d. Kunci ring yang besar tidak bisa digunakan untuk memukul
e. Kunci ring sangat baik digunakan untuk torsi pengencangan yang besar
2. Manakah dari ke-lima alat kerja di bawah ini yang merupakan perlengkapan dari socket wrench set, kecuali:
a. Adjustable wrench
b. impact
c. Universal joint
d. Screw driver
e. Socket wrench
3. Berikut ini merupakan pernyataan yang benar berkenaan dengan kunci pas, kecuali :
a. Kunci pas adalah alat kerja umum yang digunakan untuk kekencangan dengan torsi yang kecil
b. Kunci pas umumnya terdiri dari, kunci pas tunggal, kunci pas ganda dan kunci pas kembar
c. Diameter kunci pas dibuat dengan sudut 90o terhadap tangkainya
d. Biasanya penggunaan kunci pas tidak dapat dipakai lebih dari 60o putaran dari posisi awalnya
e. Kunci pas digunakan manakala sebuah baut atau mur tidak dapat dikencangkan menggunakan kunci ring.
4. Apakah yang dimaksud dengan kunci pas ganda :
a. Kunci pas yang mempunyai diameter dalam pada salah satu sisi saja
b. Kunci pas yang mempunyai diameter dalam berbeda pada masing-masing sisi
c. Kunci pas yang diameter dalam kedua sisinya sama besar
d. Kunci pas yang mampu digunakan untuk torsi pengencangan yang besar
e. Kunci pas yang mampu digunakan untuk mengencangkan 2 baut sekaligus
5. Perhatikan gambar di bawah ini :
Berikut ini merupakan pernyataan benar berkaitan dengan gambar di atas, kecuali :
a. Digunakan untuk memutar baut atau mur yang tempatnya jauh di dalam
b. Sambungan ini dapat digunakan sebagai pengganti kunci ’T’ dengan jalan mengkombinasikan cross bar yang dipasang pada bagian ujungnya
c. Sambungan kunci sock yang bisa dilepas
d. Digunakan untuk memperpanjang/meninggikan socket
e. Digunakan untuk memutar baut atau mur ditempat yang menyudut
6. Tang yang memiliki konstruksi rahang yang ramping serta panjang dan dapat digunakan untuk mengerjakan pada tempat yang sempit disebut :
a. Nose pliers
b. Nippers
c. Crimping tool
d. Pinchers
e. Combination pliers
7. Alat untuk memberi tanda pada tempat yang akan dibor adalah :
a. Cape chisels
b. Centre chisels
c. Flat chisels
d. Pin
e. Stempel
8. Pahat rata (flat chisels) dapat digunakan pada :
a. Permukaan datar / rata.
b. Permukaan yang mempunyai banyak bentuk bagian
c. Membuat tanda
d. Segala bentuk bahan.
e. Membuat tulisan
9. Berikut ini adalah macam – macam kikir, kecuali:
a. Kikir datar
b. Kikir bulat
c. Kikir segi tiga
d. Kikir setengah lingkaran
e. Kikir trapesium
10. Kikir yang digunakan untuk menyelesaikan benda kerja dengan bagian dalam lingkaran, disebut :
a. Kikir datar
b. Kikir bulat
c. Kikir segi tiga
d. Kikir setengah lingkaran
e. Kikir trapesium
11. Untuk mendapatkan hasil yang baik dan aman dari pengeboran, berikut langkah – langkah yang harus diperhatikan, kecuali :
a. Memberi tanda ( drip ) pada benda yang akan dibor.
b. Menggunakan mata bor berukuran lebih kecil terlebih dahulu sebelum membuat lubang besar guna mempermudah perngerjaan dan mendapakan hasil yang baik.
c. Menekan kuat – kuat pada saat melakukan pengeboran.
d. Memberikan pendingin pada mata bor sewaktu mengebor.
e. Menggunakan kaca mata pelindung
12. Nilai pengencangan standar atau yang biasa disebut sebagai momen pengencangan erat kaitannya dengan torsi, torsi itu sendiri dirumuskan sebagai :
a. Gaya dikalikan dengan waktu
b. Gaya dikalikan dengan Jarak
c. Gaya dikalikan dengan Berat
d. Gaya dikalikan dengan Waktu
e. Gaya dikalikan dengan Diameter
13. Jika diketahui torsi sebuah baut adalah 15 N.m maka jika dirubah ke dalam satuan Kg.m menjadi :
a. 0,15 Kg.m
b. 15 Kg.m
c. 1,5 Kg.m
d. 150 Kg.m
e. 1500 Kg.m
14. Besar torsi pada sebuah mur kepala silinder adalah sebesar 20 N.m, jika panjang dari titik pusat mur kepala silinder hingga ke lengan anda (ketika memegang kunci ring) sebesar 10 cm, maka berapa besar gaya yang dibutuhkan agar dapat melepaskan mur tersebut :
a. 300 N
b. 20 N
c. 200 N
d. 50 N
e. 250 N
15. Alat yang digunakan untuk melepas dan memasang mur atau baut yang mempunyai kekencangan tertinggi di bawah ini adalah …..
a. Tang | c. Kunci socket | e. Kunci T |
b. Kunci ring | d. Kunci Kombinasi |
16. Suatu alat yang berfungsi untuk mengeraskan atau mengencangkan mur atau baut dimana terdapat ukuran kekencangannya disebut …
a. Kunci socket | c. Kunci Momen | e. Kunci Inggris |
b. Kunci Kombinasi | d. Kunci Pas |
17. Untuk melepasa atau membuka baut yang kepala bautnya berbentuk lubang segi enam memakai kunci ….
a. kunci L | c. Ring | e. Inggris |
b. Kombinasi | d. obeng |
18. Alat vacuum gauge merupakan alat untuk mengukur ….
a. Tekanan Kompresi | d. Tekanan udara ban |
b. Kevacuman Intake manifold | e. Kebocoran radiator |
c. Kadar CO |
19. Alat yang digunakan untuk mengukur Ampere, Voltase, dan Tahanan adalah ….
a. Timing | c. Avometer | e. Pressure gauge |
b. Dwell tester | d. vacuum gauge |
Komentar
Posting Komentar